fip.ung.ac.id, Gorontalo – Istilah elegan atau elegant, elegansi dan eleganisme memiliki arti dan makna sebagai keanggunan, rapi, necis, keluwesan dan keelokan, yang tidak hanya dilihat dan dipandang dari aspek penampilan fisik semata, tapi juga tercermin dari sikap dan perilaku yang membuat orang lain simpatik, senang, […]
