Gorontalo, fip.ung.ac.id – Jurusan Pendidikan Luar Sekolah (PLS) Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Gorontalo (UNG) pada Selasa tanggal 06 September 2022 bertempat di aula gedung PLS, secara resmi menerima empat orang mahasiswa Pertukaran Mahasiswa Merdeka Dalam Negeri (PMM-DM) dari berbagai daerah di Indonesia. Dekan […]
